IMPLEMENTASI INTERCITY BERBASIS TUNNELING MIKROTIK MENGGUNAKAN METODE EOIP TUNNEL
Abstract
Kehandalan jaringan komputer berbasis WAN menjadi sangat penting terutama bagi perusahaan atau organisasi yang memiliki kantor cabang dengan jarak yang berjauhan. Untuk membuat media transmisi WAN berbasis fiber optik dapat dilakukan tetapi apabila kantor cabang berada di kota atau provinsi lain akan menghabiskan biaya yang mahal terlebih lagi waktu yang dibutuhkan untuk membangun jaringan tetap antar kota akan memakan waktu yang lama. Media interkoneksi antar kota diharapkan dapat menggunakan sumber daya yang mudah didapat dan juga memanfaatkan koneksi internet yang sudah ada. Model intercity berbasis Tunneling EOIP (Ethernet Over IP) menggunakan router Mikrotik dapat membuat koneksi WAN intercity memungkinkan jaringan pada suatu LAN terhubung secara virtual dan privat dengan jaringan LAN lain menggunakan koneksi internet yang sudah tersedia.
Kata Kunci: Tunnel, EOIP, Mikrotik, VPN
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Firmansyah, F., & Badrul, M. (2015). PENERAPAN METODE OPEN VPN-ACCESS SERVER SEBAGAI RANCANGAN JARINGAN WIDE AREA NETWORK, XII(1), 40–52.
Khasanah, S. N., & Utami, L. A. (2018). Implementasi Failover Pada Jaringan WAN Berbasis VPN, IV(1), 62–66.
PT Citraweb Solusi Teknologi. (2013). Mikrotik.ID : Interkoneksi Jaringan dengan Tunnel. Retrieved May 14, 2018, from http://www.mikrotik.co.id/artikel_lihat.php?id=91
PT Space Net Indonesia. (2016). Vsat Part 2 : Komponen, Kelebihan Dan Kekurangan Vsat - Qilat. Retrieved May 14, 2018, from https://www.qilat.id/blog/vsat-part-2-komponen-kelebihan-dan-kekurangan-vsat
Septriadi, V. D., & Prihanto, A. (2017). Membangun Jaringan Intranet dengan melewatkan VLAN diatas VPN menggunakan Metode PPTP BCP. Manajemen Informatika, 7(2), 109–116.
Suryanto, & Dewi, S. (2013). IMPLEMENTASI JARINGAN VPN BERBASIS IP-MPLS PADA PT. MHE DEMAG INDONESIA, XV(1), 98–105.
DOI: https://doi.org/10.33365/jti.v14i1.327
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2021 Syarif Hidayatulloh, Rizky Agung Ferdiana Adam

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
JURNAL TEKNOINFO
Published by Universitas Teknokrat Indonesia
Organized by Prodi S1 Informatika FTIK Universitas Teknokrat Indonesia
W: http://ejurnal.teknokrat.ac.id/index.php/teknoinfo/index
E : teknoinfo@teknokrat.ac.id.
Jl. Zainal Abidin Pagaralam, No.9-11, Labuhan Ratu, Bandarlampung

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Jumlah Pengunjung : View Teknoinfo StatsCounter