Rancang Bangun Sistem Pemantau Visual Sikap Robot humanoid Studi Kasus Robot Sepak Bola Humanoid Krakatau Football Club

Edvan Agus Pratama, M. Pajar Kharisma Putra, Selamet Samsugi, Parjito Parjito

Abstract


Robot adalah sebuah alat mekanik yang dapat melakukan tugas fisik, baik menggunakanpengawasan dan kontrol manusia, ataupun menggunakan program yang telah didefinisikan terlebih dulu.Salah satu sistem yang terdapat pada robot sepak bola humanoid adalah sistem pemantau visual yang dimana hal itu dapat membantu dalam pengembangan kontrol robot humanoid  terutama robot humanoid sepak bola. Sistem pemantau visual adalah sebuah siklus kegiatan yang meliputi proses pengumpulan, peninjauan ulang, pelaporan dan tindakan atas informasi suatu proses yang sedang diimplementasikan. Pengendalian yang dilakukan melalui komputer memungkinkan pemantauan visual serta prediksi dan koreksi kesalahan posisi robot secara efektif. Sistem pemantauan pada robot humanoid Krakatau FC sebelumnya terbatas pada penggunaan kamera, yang hanya memberikan perspektif visual serupa dengan apa yang dilihat oleh robot itu sendiri. Penelitian ini diarahkan untuk mengurangi kesalahan gerakan dengan menyajikan representasi robot dalam format tiga dimensi yang dapat dilihat dan dipahami secara real-time. Berdasarkan evaluasi melalui pengujian blackbox dan implementasi, dikonfirmasi bahwa setiap elemen sistem bekerja sesuai dengan ekspektasi.

Full Text:

PDF

References


Elmer P. Dadios, J. J. C. B., & Ron-Ron G. Garcia, D. Johnson, and A. R. B. V. (2012). Humanoid Robot: Design and Fuzzy Logic Control Technique for Its Intelligent Behaviors. Current Oncology, 25(4), 3–20. https://doi.org/10.3747/co.25.3884

Fariz, R. J. (2016). Kendali Keseimbangan Pada Robot humanoid Balance Control on Humanoid Robot. E-Proceeding of Engineering, 3(2), 1421–1428.

Hafiz Irsyad. (2018). PENERAPAN METODE WATERFALL PADA APLIKASI PERUMAHAN DI KOTA PALEMBANG BERBASIS WEB MOBILE (STUDI KASUS PT. SANDARAN SUKSES ABADI) Hafiz. JUTIM (Jurnal Teknik Informatika Musirawas), 3(1), 10. https://doi.org/10.1088/1751-8113/44/8/085201.

Jain, R. K., Saikia, B. J., Rai, N. P., & Ray, P. P. (2020). Development of Web-based Application for Mobile Robot using IOT Platform. 2020 11th International Conference on Computing, Communication and Networking Technologies, ICCCNT 2020. https://doi.org/10.1109/ICCCNT49239.2020.9225467.

Kashyap, A. K., Pandey, A., Chhotray, A., & Parhi, D. R. (2020). Controlled Gait Planning of Humanoid Robot NAO Based on 3D-LIPM Model. SSRN Electronic Journal. https://doi.org/10.2139/ssrn.3552498

Rudjiono, D., & Saputro, H. (2020). Pengembangan Desain Website Sebagai Media Informasi Dan Promosi. Pixel :Jurnal Ilmiah Komputer Grafis, 13(2), 56–66

Nugraha, W., & Syarif, M. (2018). Penerapan Metode Prototype Dalam Perancangan Sistem Informasi Penghitungan Volume Dan Cost Penjualan Minuman Berbasis Website. JUSIM (Jurnal Sistem Informasi Musirawas), 3(2), 94–101. https://doi.org/10.32767/jusim.v3i2.331

Ranti, N. (2023). PENGEMBANGAN SISTEM DASHBOARD UNTUK PENGAMATAN DAN PENGENDALIAN LAGA PERTANDINGAN ROBOT HUMANOID BERBASIS WEB. 4.

Xiao, Z., & Xu, Y. (2019). Web-Based Robot Control Interface. IOP Conference Series: Earth and Environmental

Science, 252(4). https://doi.org/10.1088/1755-1315/252/4/042112

Sutabri, T., Sugiharto, T., Krisdiawan, R. A., & Azis, M. A. (2022). Pengembangan Sistem Informasi Monitoring Progres Proyek Properti Berbasis Website Pada PT Peruri Properti. Jurnal Teknologi Informatika Dan Komputer, 8(2), 17–29. https://doi.org/10.37012/jtik.v8i2.120

Sun, D., & Mills, J. K. (2001). Development of partial model-based torque control of ac induction motors. IEEE Transactions on Robotics and Automation, 17(1), 100–107. https://doi.org/10.1109/70.917089

Malabay. (2016). Pemanfaatan Flowchart Untuk Kebutuhan Deskripsi Proses Bisnis. Jurnal Ilmu Komputer, 12(1), 21–26. https://digilib.esaunggul.ac.id/pemanfaatan-flowchart-untuk-kebutuhan-deskripsi-proses-bisnis 9347.html




DOI: https://doi.org/10.33365/jtk.v18i2.4501

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Edvan Agus Pratama, M. Pajar Kharisma Putra, Selamet Samsugi, Parjito Parjito

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Jurnal Tekno Kompak
Published by Universitas Teknokrat Indonesia
Organized by Program Studi D3 Sistem Informasi AkuntansiUniversitas Teknokrat Indonesia
Jl. Zainal Abidin Pagaralam, No.9-11, Labuhanratu, Bandarlampung, Indonesia
Telepon : 0721 70 20 22
W : http://ejurnal.teknokrat.ac.id/index.php/teknokompak
E  : teknokompak@teknokrat.ac.id.

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Jumlah Pengunjung : View Tekno Kompak StatsCounter

Flag Counter