ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KINERJA KEUANGAN BANK UMUM SYARIAH YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) PERIODE 2016-2018
Abstract
Saat ini sudah ada berbagai jenis perbankan diantaranya adalah Bank Konvensional dan Bank Syariah. Penelitian ini bertujuan untuk mengukur seberapa baik kinerja keuangan Bank Umum syariah menggunakan Capital Adequcy Ratio (CAR), Financing to Deposit Ratio (FDR), dan Biaya Operasional Pendapatan Operasional (BOPO) yang diuji pengaruhnya pada Return On Asset (ROA). Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitif dengan pendekatan deskriptif dengan analisis regresi dibantu dengan alat analisis SPSS. Hasil dari pengujian hipotesis penelitian ini menunjukkan bahwa seluruh variabel memiliki pengaruh signifikan dan telah sesuai dengan hipotesis kecuali hubungan CAR pada ROA. Hasil penelitian ini mengindikasikan bahwa perbankan syariah pada tahun 2016 sampai 2018 sudah memiliki kinerja yang baik.
Kata kunci : Kinerja Keuangan, Capital Adequcy Ratio (CAR), Financing to Deposit Ratio (FDR), Biaya Operasional Pendapatan Operasional (BOPO)
Full Text:
PDFDOI: https://doi.org/10.33365/tb.v3i1.657
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2020 Febrian Eko Saputra
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
TECHNOBIZ: International Journal of Business
Published by Universitas Teknokrat Indonesia
Organized by Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Teknokrat Indonesia
W: http://ejurnal.teknokrat.ac.id/index.php/technobiz
E : technobiz@teknokrat.ac.id
P : 085273730707 (Only Whatsapp)
Jl. Zainal Abidin Pagaralam, No.9-11, Labuhan Ratu, Bandarlampung
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
View My Stats