Profil Penyelesaian Soal Geometri Analitik Datar Mahasiswa Camper Berdasarkan Gaya Kognitif

Ammar Abdullah Joni Guci, Dasa - Ismaimuza, Rita - Lefrida

Abstract


Tujuan penelitian ini untuk memperoleh deskripsi tentang profil penyelesaian soal geometri analitik datar mahasiswa Camper Berdasarkan Gaya Kognitif Pada Program Studi Pendidikan Matematika FKIP Universitas Tadulako. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif yang didasarkan pada kategori Adversity Quotient dan Gaya Kognitif. Hasil penelitian menunjukkan profil Penyelesaian Soal Geometri Analitik Datar Mahasiswa AQ Camper bergaya Kognitif Field Independent (FI) belum bisa menyelesaikan Soal dengan sempurna. Berdasarkan hasil analisis disimpulkan bahwa pada penyelesaian Soal tes Geometri Analitik Datar Mahasiswa menuliskan dan menyebutkan apa yang di butuhkan untuk menyelesaikan soal tanpa terpengaruh dengan lingkungan sekitarnya serta cenderung memerhatikan sesuatu langkah demi langkah atau bagian perbagian bekerja dengan terstruktur walaupun belum dapat menyelesaikan soal dengan sempurna. profil Penyelesaian Soal Geometri Analitik Datar Mahasiswa AQ Camper bergaya Kognitif Field Independent (FI) juga belum bisa menyelesaikan Soal dengan sempurna. Berdasarkan hasil analisis di atas disimpulkan bahwa pada penyelesaian Soal tes Geometri Analitik Datar Mahasiswa menuliskan informasi yang ada pada tes soal namun belum dapat menyebutkan apa yang di butuhkan untuk menyelesaikan soal dan masih terpengaruh dengan lingkungan sekitarnya serta belum bisa memerhatikan sesuatu langkah demi langkah atau bagian perbagian bekerja belum terstruktur dan belum dapat menyelesaikan soal dengan sempurna.


Full Text:

PDF

References


Bakri, Sudarman, & Hasbi, M. (2015). Adversity Quotient Dan Indeks Prestasi Kumulatif Mahasiswa Pendidikan Mipa Fkip Universitas Tadulako Tahun Akademik 2015/2016. Aksioma, 5(3).

Budiarto, M. T., & Artiono, R. (2019). Geometri dan Permasalahannya dalam Pembelajaran (Suatu Penelitian Meta Analisis). Jurnal Magister Pendidikan Matematika, 1(1), 9–18.

Miles, M. B., Huberman, A. M., & Saldana, J. (2014). Qualitative Data Analysis A Methods Sourcebook (H. Salmon (ed.); 3rd ed.). Arizona State University.

Stoltz, P. G. (2003). Adversity Quotient Mengubah Hambatan Menjadi Peluang (Y. Hardiwati (ed.); keempat). Grasindo.

Sudarman. (2011). Proses Berpikir Siswa Quitter pada Sekolah Menengah Pertama dalam Menyelesaikan Masalah Matematika. Edumatica, 1(2), 15–24. https://ejournal.unsri.ac.id/index.php/jpm/article/view/3278

Sudarman. (2011). Proses Berpikir Siswa SMP Berdasarkan Adversity Quotient dalam menyelesaikan Masalah, Desertasi Program Doktoral Universitas Negeri Surabaya: tidak diterbitkan

Sudarman. 2012. Adversity Quotient: Pembangkit Motivasi Siswa dalam Belajar Matematika. Jurnal Kreatif 15(1), 36 – 40. Dari http://jurnal.untad.ac.id/ jurnal/index.php/Kreatif/article/view/3118

Sudarman. (2012). Adversity Quotient: Kajian Kemungkinan Pengintergrasannya dalam Pembelajaran matematika. Aksioma: Jurnal Pendidikan Matematika 1(1),55-62.DariJurnal.untad.ac.id/jurna/index.php.

Suherman, Maman. (1986). Buku Materi Pokok Geometri Analitik Datar 1-3. universitas Terbuka. Karunika

Sugiyono. (2014). Petode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D (20th ed.). Alfabeta.

Susilo, B. E. (2017). Analisis kesulitan belajar mahasiswa pada materi hal sejajar, bersilangan, dan tegak lurus dalam mata kuliah geometri ruang ditinjau dari gaya belajar mahasiswa. Jurnal LP3M, 3(2), 127–136.

Witkin, H. A., Moore, C. A., Goodenough, D. R., & Cox, P. W. (1977). Field-Dependent and Field-Independent Cognitive Styles and Their Educational Implications. Review of Educational Research, 47(1), 1–64.

Zainuddin. (2002). Studi Tentang Penerapan Belajar Kooperatif Model STAD dengan Konsentrasi Gaya Kognitif FI dan FD Kelas 11 Madrasah Aliyah Negeri 1 Palu. Universitas Negeri Malang.




DOI: https://doi.org/10.33365/jm.v6i1.3194

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Creative Commons License

Articles in Jurnal Mathema are licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

scatter biruidnslotslot hokiturbox500bri4dscatter biruscatter hitamakun pro jepangmpo77turbox500turbox1000ninja cheatkucing oren hackbajak scatterrobopragmademon vip cheatbtn4dcasino onlinerobot merah hack

yosi88 yosi88 yosi88 yosi88 yosi88 yosi88 hit88 hit88 hit88 hit88 hit88