PENGEMBANGAN MEDIA LATIHAN PENCAK SILAT PADA KATEGORI TANDING

Faisal Ari

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan media af resistance sebagai alat bantu latihan yang dapat memberikan efektivitas kepada pelatih maupun atlet untuk latihan pencak silat pada kategori tanding. Media ini digunakan untuk melatih teknik tendangan dan pukulan. Langkah-langkah pengembangan media latihan pencak silat pada kategori tanding ini dilakukan dengan tahapan sebagai berikut: (1) identifikasi masalah, (2) pengumpulan informasi, (3) desain media, (4) pembuatan media, (5) validasi desain. Pelaksanaan penelitian ini dilaksanakan mulai bulan April sampai dengan bulan Juni 2019. Tempat pelaksanaan implementasi penelitian ini di kampus B Universitas Negeri Jakarta dan Kantor Walikota Jakarta Utara dengan subjek atlet pencak silat Akademi Olahraga Prestasi Nasional (AKORNAS) Angkatan 2018. Dari hasil pengamatan langsung tersebut, maka penulis mengembangkan media Af Resistance untuk latihan pukulan dan tendangan pada kategori tanding pencak silat, hasil dari pengembangan media yang penulis ajukan dan implementasikan kepada atlet mendapat tanggapan yang positif baik dari pelatih maupun dari atlet sebagai media latihan.
Kata Kunci : Pengembangan media, kategori tanding, af resistance.


Full Text:

PDF

References


Aryatama, Bagus. 2015. Pengembangan Alat Analisis Kecepatan Lari Berbasis Accelerometer. Skripsi. Pendidikan Kepelatihan Olahraga FIK UNY.

BE Rahantoknam. 2009. Periodization Theory and Methodology of Training.

Bompa T.O 2009. Periodization Theory and Methodology of Training. New York : Human Kinetics Books.

James Tangkudung, dan Wahyuningtyas Puspitorini. 2012. Kepelatihan Olahraga Pembinaan Peningkatan Prestasi. Jakarta: Cerdas Jaya. Johansyah Lubis dan

Hendro Wardoyo. 2014. Pencak Silat Panduan Praktis. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Johansyah Lubis dan Hendro Wardoyo.2016. Pencak Silat Edisi Ketiga. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Kriswanto, Erwin Setyo. 2015. Pencak Silat. Yogyakarta : Pustaka Baru.

Lubis, Johansyah. 2013. Panduan Praktis Penyusunan Program Latihan. Jakarta : PT. Raja Grafindo Persada.

Mulyana. 2013. Pendidikan Pencak Silat. Bandung : Remaja Rosdakarya.

Ramdan Pelana, Nadya Dwi Oktafiranda. 2017. Teknik Dasar Olahraga

Panahan. Jakarta: Rajawali Press

Sanusi Hasibuan, Imron Ahmad, Eko Hariyanto. 2009. Evaluasi Program Pembinaan Pusat Pendidikan dan Latihan Olahraga Pelajar di Kalimantan Timur, Riau, dan Sumatera Barat.

Sukadiyanto. 2005. Pengantar Teori dan Metodologi Melatih Fisik, Yogyakarta: FIK.

Undang-Undang. (2005). Undang-Undang, Nomor 3, Tahun 2005, tentang Sistem Keolahragaan Nasional.




DOI: https://doi.org/10.33365/ssej.v3i2.2221

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Faisal Ari

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

bentuk4d

Slot Gacor Slot Gacor slot online