Pelatihan Pengenalan Teknologi Informasi dan Komunikasi Untuk Meningkatkan Pengetahuan dan Wawasan Pada SMPN 7 Purwakarta

Rini Nuraini

Abstract


Pada perkembangan teknologi saat ini segala aktivitas manusia tidak luput dari Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK), hal ini dikarenakan TIK dapat membantu segala aspek bidang dalam kehidupan manusia. Untuk itu, menjadi suatu hal yang penting untuk dapat mengenal, memahami dan mempelajari TIK. Permasalahan utama mitra yakni hasil dari evaluasi dari pembelajaran daring yang telah dilalui menunjukkan bahwa tidak semua siswa dan siswi SMPN 7 Purwakarta mengenal dan mengetahui terkait TIK. Terlebih dalam penggunaan perangkat komputer, terdapat beberapa siswa yang tidak dapat menggunakannya. Walaupun saat ini pandemi sudah berlalu dan pembelajaran tatap muka telah diberlakukan, namun pengetahuan dan wawasan tentang penggunaan serta pemanfaatan TIK menjadi penting bagi siswa dan siswi SMPN 7 Purwakarta. Dari permasalahan tersebut, maka pada pengabdian kepada masyarakat ini mengusulkan solusi berupa pelatihan pengenalan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) untuk meningkatkan pengetahuan dan wawasan siswa SMPN 7 Purwakarta. Pada pelaksanaan kegiatan berdasarkan observasi yang dilakukan terlihat antusiasme dari peserta dalam mengikuti materi. Berdasarkan hasil evaluasi menunjukkan rata-rata nilai Pra-Test yaitu 72 %, sedangkan untuk rata-rata nilai Post-Test yaitu 92 %. Dari hasil tersebut menunjukkan peningkatan pengetahuan dan wawasan setelah peserta mengikuti pelatihan sebanyak 20 %.

Full Text:

PDF

References


Ahmad, I., Prastowo, A. T., Suwarni, E., & Borman, R. I. (2021). Pengembangan Aplikasi Online Delivery Sebagai Upaya Untuk Membantu Peningkatan Pendapatan. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 5(6), 4–12.

Borman, R. I., Yasin, I., Darma, M. A. P., Ahmad, I., Fernando, Y., & Ambarwari, A. (2020). Pengembangan Dan Pendampingan Sistem Informasi Pengolahan Pendapatan Jasa Pada PT. DMS Konsultan Bandar Lampung. Journal of Social Science and Technology for Community Service (JSSTCS), 1(2), 24–31.

Haerani, R., Rosdiana, R., Ansor, A. S., Hadiyana, R. W., Asrori, K., Farida, R. D. M., & Irianto, J. (2022). Pemanfaatan Teknologi Informasi Dan Komunikasi Untuk Peningkatan Kualitas Pembelajaran Bagi Santri Darul Falah Serang, Banten. MB: Minda Baharu, 6(2), 154–162.

Huda, I. A. (2020). Perkembangan Teknologi Informasi Dan Komunikasi (TIK) Terhadap Kualitas Pembelajaran Di Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 2(1), 121–125. https://doi.org/10.31004/jpdk.v1i2.622

Izzuddin, A., Tunggal Prasetiyo, D. H., Baihaqi, M. A., Hikmah, N., Ariyanti, D., & Aprilia, I. (2022). Peningkatan Pengetahuan dan Wawasan Kepada Anak Sekolah Dasar Dalam Bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi. TEKIBA : Jurnal Teknologi Dan Pengabdian Masyarakat, 2(2), 23–29. https://doi.org/10.36526/tekiba.v2i2.2249

Kisworo, J., & Shauki, E. R. (2919). Teori Institusional Dalam Penyusunan Dan Publikasi Laporan Tahunan Sektor Publik (Studi Kasus Pada Kementerian Dan Lembaga Negara Di Indonesia). Indonesian Treasury Review, 4(4), 305–321. https://doi.org/https://doi.org/10.33105/itrev.v4i4.157

Olis, S., Saepudin, S., Edwinanto, E., Setiawan, A., Ammar, M., Rahmawati, D., Sihotang, R., & Gustian, D. (2022). Sosialisasi Pemanfaatan Teknologi Informasi Di Era 4.0 Untuk Meningkatkan Kualitas Sumber Daya Manusia Di Desa Tamanjaya - Sukabumi. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Abdi Nusa, 2(2), 43–48.

Sara, K., Lendu, F. T. M., Mude, A., Kurniati, E., & Randu, S. L. (2023). Pengenalan Perangkat TIK Bagi Anak Sekolah Dasar di Desa Pemo. J-Abdi: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(9), 6241–6246.

Sauqi, A., & Dimyati, M. (2022). Pelatihan TIK (Teknologi Informasi Dan Komunikasi) Implementasi Pengembangan Tik Bagi Generasi Z Dan Alpha Siswa SD, SMP Dan SMA Di Desa Gumukmas Kabupaten Jember. Jurnal Pengabdian Masyarakat (JPM), 2(1), 16–24. https://doi.org/10.31967/jpm.v2i1.560

Sugiharto, T., Jaelani, A. J., & ... (2021). Pengenalan Dan Pemanfaatan Teknologi Informasi Berbasis Web Bagi Masyarakat Desa Cibinuang, Kuningan Provinsi Jawa Barat. Empowerment: Jurnal …, 04, 104–110. https://journal.uniku.ac.id/index.php/empowerment/article/view/4002




DOI: https://doi.org/10.33365/jsstcs.v4i1.2657

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 : Rini Nuraini

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.



Journal of Social Sciences and Technology for Community Service (JSSTCS)
Published by Universitas Teknokrat Indonesia
Organized by LPPM (Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat)  - Universitas Teknokrat Indonesia
Jl. Zainal Abidin Pagaralam, No.9-11, Labuhanratu, Bandarlampung, Indonesia
Telepon : 0721 70 20 22
W : https://ejurnal.teknokrat.ac.id/index.php/JSSTCS/index
E : abdimas@teknokrat.ac.id.

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


View My Stats