Pelatihan Pembuatan Kerajinan Tangan Kalung Masker di Kelurahan Batuceper

Arief Herdiansah, Ri Sabti Septarini, Nofitri Heriyani, Ali Firdaus, Jefry Arizky, Nur Suci Ramadhanty

Abstract


Kegiatan pengabdian masyarakat ini dilaksanakan dalam rangka membantu warga masyarakat kelurahan Batuceper untuk dapat memiliki kemampuan membuat kerajinan tangan sebagai salah satu solusi untuk menciptakan ide memperoleh pendapatan tambahan. Saat ini banyak warga masyarakat mengalami penurunan pendapat khususnya warga masyarakat yang memiliki pekerjaan informal yang diakibatkan karena aktifitas mencari rezeki yang terbatas karena diberlakukannya PPKM (Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat) selama masa pandemic covid-19. Sasaran aktifitas pelatihan pembuatan kerajinan tangan kalung masker adalah ibu-ibu rumah tangga warga kelurahan Batuceper Kota Tangerang, yang ingin menumbuhkan kemampuan dan jiwa kewirausahaan serta keterampilan diri dalam membuat kerajinan tangan yang memiliki nilai jual. Proses pelatihan dilakukan selama 3 hari dan peneliti telah melakukan survey berkaitan dengan hasil pelatihan yang telah dilakukan dan didapatkan hasil yang sesuai dengan harapan dimana peserta pelatihan memiliki kemampuan dalam membuat kerajinan tangan kalung masker dan memahami bahwa hasil karyanya dapat dijual untuk menjadi salah satu sumber pendapatan tambahan keluarga.

Kata Kunci: pelatihan, kerajinan tangan, kewirausahaan, kalung masker

Full Text:

PDF

References


Arkeman, Y., & Suparno, O. (2013). Rancang Bangun Sistem Bisnis Berbasis Interner (E-Bisnis) untuk Agroindustri Kulit Smak (Leather). Jurnal Teknologi Industri Pertanian, IPB, 23(2), 142–152.

Gusmania, Y., & Amelia, F. (2019). Pendampingan Pembuatan Kerajinan tangan dari Kain Flanel untuk Menunjang Perekonomian Keluarga Sebagai Usaha Kecil Menengah (UKM) Masyarakat di Kelurahan Sei Langkai. Minda Baharu, 3(1), 59–65.

Hasan, A. H. (2020). Pendidikan kewirausahaan: Konsep, karakteristik dan Implikasi dalam Memandirikan generasi Muda. Jurnal Kajian Islam Kontemporer, 11(1), 99–111.

Herdiansah, A., Rosdiana, & Wulandani, F. (2019). Pengembangan Dashboard Kontrol Pengendalian Mutu Pada Bagian Printing Dan Emboss Pt. Megah Mas Prima. Jurnal Ilmiah Matrik, 21(3), 266–278. https://doi.org/10.33557/jurnalmatrik.v21i3.731

Herdiansah, A., Sugiyani, Y., Septarini, R. S., & Informatika, T. (2020). Penerapan Pembelajaran e-Binis Siswa PKBM Paja Mandiri pada Pembuatan Prototipe Sistem Rumah Makan Masakan Padang Kutabumi. JIKA (Jurnal Teknik Informatika) Universitas Muhammadiyah Tangerang, 4 (2)(Mei), 39–44. https://doi.org/10.31000/jika.v4i2.2621

Kusuma, L. I., Fitria, N. T., & Dewi, W. M. (2021). Pelatihan Kewirausahaan Sebagai Peluang Bisnis untuk Generasi Milenial di Soloraya Selama Masa Pandemi Covid-19. Budimas, 03(02), 315–321.

Sisilia, K. (2017). Wirausaha Masa Depan: Analisis Kepribadian Kewirausahaan Manahsiswa Bisnis. OPTIMAL Jurnal Ekonomi Dan Kewirausahaan, 11(2), 104–109.

Sukirman. (2017). Jiwa Kewirausahaan dan Nilai Kewirausahaan Meningkatkan Kemandirian Usaha Melalui Perilaku Kewirausahaan. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 20(1), 113–132.

Suryana. (2013). Kewirausahaan Kiat dan Proses Menuju Sukses (Ed.1). Salemba Empat.

Widayati, E., Yunaz, H., Rambe, T., Siregar, W., Fauzi, A., & Romli, R. (2019). Pengembangan Kewirausahaan dengan Menciptakan Wirausaha Baru dan Mandiri. Jurnal Manajemen Bisnis Dan Inovasi UNSRAT, 6(2), 98–105.




DOI: https://doi.org/10.33365/jsstcs.v3i1.1925

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Arief Herdiansah, Ri Sabti Septarini, Nofitri Heriyani, Ali Firdaus, Jefry Arizky, Nur Suci Ramadhanty

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.



Journal of Social Sciences and Technology for Community Service (JSSTCS)
Published by Universitas Teknokrat Indonesia
Organized by LPPM (Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat)  - Universitas Teknokrat Indonesia
Jl. Zainal Abidin Pagaralam, No.9-11, Labuhanratu, Bandarlampung, Indonesia
Telepon : 0721 70 20 22
W : https://ejurnal.teknokrat.ac.id/index.php/JSSTCS/index
E : abdimas@teknokrat.ac.id.

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


View My Stats